Ciri-Ciri Kulit Wajah Sensitif dan Tips Merawatnya
Ciri-ciri kulit wajah sensitif kadang kurang dipahami banyak orang, sehingga yang terjadi kurang memahami kondisi kulitnya. Lalu dengan mudahnya melakukan hal-hal yang sebenarnya tidak boleh dilakukan untuk kulit sensitif. Salah satunya, mencoba skincare yang bukan khusus diperuntukan jenis kulit sensitif. Sehingga yang terjadi kemudian, kulit menjadi breakout, lalu menyalahkan skincare-nya. Padahal, yang namanya perawatan kulit … Read more